07 Nov, 2025

Peringati World Cleanup Day, Benyamin Ajak Masyarakat Pilah Sampah dari Rumah

TANGERANG SELATAN, PERSADASATU.COM – Selain melakukan kegiatan bersih-bersih, memilah sampah dari rumah merupakan hal yang harus dilakukan masyarakat dalam kepeduliannya terhadap lingkungan. Hal tersebut disampaikan Wali Kota Benyamin Davnie saat menghadiri peringatan World Clean Up Day 2023 Tingkat Kota Tangsel, yang diselenggarakan di Jalan Pahlawan Seribu, BSD Serpong, pada Minggu (08/10/2023). “Lingkungan bersih, pikiran bersih. […]

Jelang Piala Dunia U-17, Erick Thohir : Indonesia siap menjadi tuan rumah

TANGERANG SELATAN, PERSADASATU.COM – Menjelang FIFA U-17 World Cup Indonesia 2023 pada Selasa (10/10/2023), Ketua Umum PSSI Erick Thohir menggelorakan ajakan ke masyarakat Indonesia untuk menyukseskan penyelenggaraan turnamen akbar di negara kita. Ia menyebut proses kesiapan Indonesia menjadi tuan rumah sudah mencapai 90%. Empat venue yang dipilih FIFA sebagai tempat penyelenggara pertandingan bisa dikatakan telah […]

Follow by Email
YouTube
Instagram
WhatsApp
Tiktok