09 Nov, 2025

UMKM Porentif Pondok Aren Gelar Sosialisasi Sertifikasi Halal di Momen Sumpah Pemuda

Tangerang Selatan,persadasatu.com- 28 Oktober 2025 Momentum Hari Sumpah Pemuda menjadi semangat baru bagi para pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Kecamatan Pondok Aren. Komunitas UMKM Pondok Aren Produktif, Kreatif, dan Inovatif (Porentif) kembali menggelar kegiatan sosialisasi dan fasilitasi sertifikasi halal di Aula Kelurahan Pondok Kacang Timur (PKT), Selasa (28/10/2025) pukul 08.00–12.00 WIB. Kegiatan […]

Alwani Terpilih Aklamasi Pimpin Dekopinda Tangsel, Hj. Lista Pilih Mundur Demi Kondusivitas Musda

Tangerang Selatan,persadasatu.com- 23 Oktober 2025 Musyawarah Daerah (Musda) Dewan Koperasi Indonesia Daerah (Dekopinda) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) yang digelar di Hotel Marilyn BSD berlangsung dinamis dan sempat diwarnai ketegangan. Salah satu calon kuat, Hj. Lista Hurustiaty, SH, MH, secara mengejutkan memilih mundur dari pencalonan Ketua Dekopinda Tangsel periode 2025–2030. Keputusan tersebut diambil di tengah suasana […]

Follow by Email
YouTube
Instagram
WhatsApp
Tiktok